Cara Membuka Akun NordVPN dan Memasangnya di Windows
Sebelum Anda melakukan apa pun, kami sarankan untuk mengunjungi halaman ulasan untuk NordVPN kami dan membaca ulasan terbaru dari para pembaca kami. Ini akan membantu Anda membuat keputusan yang bijak berkenaan dengan VPN mana yang paling baik untuk Anda.
Membuka Akun pada NordVPN
Pertama-tama, buka situs web NordVPN dan klik pada Get VPN Now. Pilih penawaran yang tepat untuk Anda. Perhatikan, sebenarnya di sini tidak ada perbedaan di antara paket-paketnya, satu-satunya unsur yang berubah adalah lamanya waktu berlangganan dan harga per bulannya yang secara umum cukup memikat.
Berikutnya, buat akun aman Anda dengan mengisi informasi Anda dan metode pembayaran. Menariknya, NordVPN menawarkan berbagai macam metode pembayaran, termasuk paypal, kartu kredit, bitcoin dan lain-lain. Setelah memilih paypal, kami diminta untuk menyetujui ketentuan layanan sebelum proses pembayaran. Sebuah VPN murah yang layak adalah CyberGhost, yang menawarkan paket-paket seharga $2,03/bulan. Anda bahkan bisa mencoba layanannya tanpa risiko selama 45 hari.
Login ke dasbor NordVPN Anda
Setelah menyelesaikan pembayaran, Anda akan melihat pesan konfirmasi dengan tautan untuk login. Klik untuk melihat dasbor Anda, yang penampilannya seperti ini:
Mengunduh NordVPN ke Windows
Klik pada tab Download Area akan membuka berbagai pilihan unduhan tergantung dari perangkat Anda. Harap dicatat, sistem tidak secara otomatis mengenali sistem operasi Anda, jadi pastikan Anda tahu benar versi dari windows yang sedang Anda gunakan.
Setelah mengunduh, saya klik untuk membuka berkas exe-nya, tetapi tidak terjadi apa-apa hingga 60 detik kemudian, ketika aplikasi akhirnya terbuka langsung meminta nama pengguna dan kata sandi saya.
Menggunakan NordVPN pada Windows
Hal berikutnya yang dilakukan setelah login adalah memilih negara dari mana Anda ingin menjelajah dan klik connect.
Alternatifnya, klik pada Server untuk melihat informasi lebih lengkap tentang server yang disuguhkan.
Setelah tersambung, Anda akan melihat ini:
Nah, sekarang Anda siap mulai menjelajahi web dengan aman.
Konfigurasi lanjutan
Klik pada Settings untuk melihat lebih banyak opsi untuk dipilih. Di sini, Anda dapat memilih server DNS, memilih protokol baku, atau menambahkan proses yang berjalan ke daftar nonaktif.
Jika akhirnya Anda memilih NordVPN, maka kami berharap Anda akan memanfaatkan secara maksimal layanan mereka yang fantastis! Tetapi jika tidak, saya akan sarankan untuk mencoba ExpressVPN yang dilengkapi dengan jaminan uang kembali 30 hari yang memberi Anda kesempatan mencobanya tanpa ada risiko.
Anda Mungkin Juga Suka:
- Kami Mencoba Layanan Pelanggan NordVPN – Ini yang kami temukan
- Bagaimana Membatalkan Akun NordVPN Anda dan Mendapatkan Uang Kembali
- Dapatkan Potongan 74% dengan Kode Kupon NordVPN + 30 Hari Pengembalian Dana (2024)
Catatan Editor: Kami sangat menghargai hubungan kami dengan para pembaca, dan kami berusaha untuk mendapatkan kepercayaan Anda melalui upaya transparansi dan integritas. Kami di bawah kepemilikan grup perusahaan yang sama seperti beberapa produk terkemuka dalam industri yang kami ulas pada situs ini: Intego, Cyberghost, ExpressVPN, dan Private Internet Access. Namun demikian, hal itu bukan berarti memengaruhi proses ulasan kami, sebab kami memegang teguh metodologi pengujian yang ketat.
Data Anda terekspos pada situs-situs web yang Anda kunjungi!
Alamat IP Anda:
Lokasi Anda:
Penyedia Internet Anda:
Informasi di atas dapat digunakan untuk melacak Anda, menjadikan Anda target untuk iklan, dan memantau apa yang Anda lakukan saat daring.
VPN dapat membantu Anda menyembunyikan informasi ini dari situs-situs web sehingga Anda akan terlindungi setiap saat. Kami menyarankan ExpressVPN — VPN No. 1 dari 350 penyedia yang telah kami uji. Layanan ini memiliki enkripsi tingkat militer dan fitur-fitur keamanan yang memastikan keamanan digital Anda, plus — saat ini sedang menawarkan potongan 82%.
Silakan beri komentar tentang cara meningkatkan artikel ini. Masukan Anda penting!